4 OF 8
USM RUN 10K
Hari Minggu,30 Oktober 2022 Universitas Semarang mengadakan lomba lari untuk warga umum dan mahasiswa di kota semarang. Dimulai pukul 06.00 WIB saya khusus hari minggu ini mejadi morning people yang biasanya saya memulai hari pada pukul 10.00 WIB pada hari minggu kali ini saya jam 6 Pagi sudah berada di kampus saya tercinta ini saya mengikuti kegiatan ini dengan senang hati sekali dan juga dengan niatan untuk mendapatkan nilai dari matkul Olahraga. Rute lari pagi ini di Mulai dari depan gelora USM sampai finishnya di Kota Lama semarang tapi harus melewati simpang lima terlebih dahulu dan juga tugu muda.
Foto bersama kegiatan USM RUN 10K |
Begitulah kegiatan pagi saya mengikuti USM RUN pada tahun ini terimakasih yang sudah mampir dan sampai ketemu di kegiatan saya yang lain
Komentar
Posting Komentar